Dalam Rangka Kegiatan Rapat Pembentukan Tim TPPK Dan Perencanaan Pelaksanaan PMM Berlangsung Di UPT SPF SDI Pannampu 2 Kec Tallo Makassar Pada Sabtu 3/2/2024.
realitasnews.net--- Makassar--- Tutorial Pengelolaan Kinerja di PMM Tahap Perencanaan Kinerja dengan batas Akhir 31 Januari 2024.
Andi Ferawati, S.Pd, M.Pd selaku Kepala Sekolah UPT SPF SDI Pannampu 2 Kecamatan Tallo Makassar ketika di komfirmasi awak media di ruang kerjanya baru- baru ini mengatakan, bahwa Rapat pembentukan tim TPPK dan perencanaan pelaksanaan PMM adalah sebuah sistem yang membantu guru dalam menentukan tujuan dan sasaran kerja yang sesuai dengan kebutuhan sekolah dan pengembangan kariernya, sehingga dapat meningkatkan kualitas pembelajaran murid," jelasnya.
Lanjut beliau mengatakan, Pengelolaan kinerja untuk guru memiliki tiga tahapan, yaitu perencanaan, pelaksanaan, dan penilaian.bahwa tahap awal yang harus dikerjakan guru yakni tahap perencanaan.
Juga guru berperan dalam Membentuk Lingkungan Belajar yang Mendukung Pembelajaran Berdiferensiasi. Gura dapat merencanakan kinerja dengan memfokuskan dari satu indikator yang direkomendasikan berdasarkan capaian dari Rapor Pendidikan satuan pendidikan," kuncinya. ( Lis rn ).


0 Komentar